CARA MEMBUAT BLOG
sebelum membuat blog kita harus tahu apa yang dimaksud dengan blog?
"Blog merupakan singkatan dari "web log" adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut."
setelah kita memahami pengertian dari blog tersebut kita dapat menyimpulkan bahwa "blog merupakan forum resmi diinternet yang diakses oleh semua pengguna internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut."
sekarang kita sudah memahami pengertian dari blog sekarang kita dapat memulai cara membuat blog?
-pertama kita harus memiliki e-mail yang masih aktif
-Silahkan kunjungi http://www.blogger.com/bisa juga di www.blogspot.com.Oh ya, Anda bisa memilih bahasa, apakah Bahasa Indonesia atau bahasa Inggris.Klik tanda panah besar yang bertuliskan CIPTAKAN BLOG ANDA.
-kedua Setelah Anda klik tanda panah besar yang bertuliskan CIPTAKAN BLOG ANDA, maka akan muncul formulir dan isi formulir tersebut
Silahkan lengkapi.
1. Alamat email yang Anda masukan harus sudah ada sebelumnya. Anda akan dikirim konfirmasi ke email tersebut. Jika Anda menggunakan email palsu atau email yang baru rencana akan dibuat, maka pendaftaran bisa gagal. Anda tidak perlu menggunakan email gmail.com. Email apa saja bisa.
2. Lengkapi data yang lainnya.
-Tandai "Saya menerima Persyaratan dan Layanan" sebagai bukti bahwa Anda setuju. BTW Anda sudah membacanya?Jika Anda berhasil, Jika gagal? Gagal biasanya karena verifikasi kata Anda salah. Itu wajar karena sering kali verifikasi kata sulit dibaca. Yang sabar saja, ulangi sampai benar. Saya sendiri sampai mengulang 3X.
Anda bisa mengecek ketersidaan alamat blog yang Anda pilih. Jika tersedia bisa Anda lanjutkan. Jika tidak tersedia, maka Anda harus kreatif mencari nama lain atau memodifikasi alamat yang sudah ada, misalnya ditambahkan abc, xzy, 101, dan bisa juga dengan menyisipkan nama Anda.
Lanjutkan dengan klik tanda panah bertuliskan LANJUTKAN. Berhasil? Tentu saja berhasil, memang mudah koq.sekarang silahkan mencoba mudah kan caranya!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
Posted on 04.48 by beckham and filed under | 0 Comments »
"Blog merupakan singkatan dari "web log" adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut."
setelah kita memahami pengertian dari blog tersebut kita dapat menyimpulkan bahwa "blog merupakan forum resmi diinternet yang diakses oleh semua pengguna internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut."
sekarang kita sudah memahami pengertian dari blog sekarang kita dapat memulai cara membuat blog?
-pertama kita harus memiliki e-mail yang masih aktif
-Silahkan kunjungi http://www.blogger.com/bisa juga di www.blogspot.com.Oh ya, Anda bisa memilih bahasa, apakah Bahasa Indonesia atau bahasa Inggris.Klik tanda panah besar yang bertuliskan CIPTAKAN BLOG ANDA.
-kedua Setelah Anda klik tanda panah besar yang bertuliskan CIPTAKAN BLOG ANDA, maka akan muncul formulir dan isi formulir tersebut
Silahkan lengkapi.
1. Alamat email yang Anda masukan harus sudah ada sebelumnya. Anda akan dikirim konfirmasi ke email tersebut. Jika Anda menggunakan email palsu atau email yang baru rencana akan dibuat, maka pendaftaran bisa gagal. Anda tidak perlu menggunakan email gmail.com. Email apa saja bisa.
2. Lengkapi data yang lainnya.
-Tandai "Saya menerima Persyaratan dan Layanan" sebagai bukti bahwa Anda setuju. BTW Anda sudah membacanya?Jika Anda berhasil, Jika gagal? Gagal biasanya karena verifikasi kata Anda salah. Itu wajar karena sering kali verifikasi kata sulit dibaca. Yang sabar saja, ulangi sampai benar. Saya sendiri sampai mengulang 3X.
Anda bisa mengecek ketersidaan alamat blog yang Anda pilih. Jika tersedia bisa Anda lanjutkan. Jika tidak tersedia, maka Anda harus kreatif mencari nama lain atau memodifikasi alamat yang sudah ada, misalnya ditambahkan abc, xzy, 101, dan bisa juga dengan menyisipkan nama Anda.
Lanjutkan dengan klik tanda panah bertuliskan LANJUTKAN. Berhasil? Tentu saja berhasil, memang mudah koq.sekarang silahkan mencoba mudah kan caranya!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
0 komentar:
Posting Komentar